Jumat, 10 Januari 2025

Warga Batam, Begini Cara Mengetahui Ketersediaan Tempat Tidur untuk Pasien Covid-19

Berita Terkait

spot_img

batampos.co.id – Lonjakan kasus Covid-19 di Kota Batam hingga saat ini masih terus terjadi.

Hal ini berdampak terhadap ketersediaan tempat tidur untuk pasien Covid-19 di rumah sakit kian terbatas.


Dilansir dari website lawancorona.batam.go.id berikut cara untuk mengetahui ketersediaan tempat tidur d rumah sakit Anda dapat mengakses laman website  https://yankes.kemkes.go.id/app/siranap/.

Daftar rumah sakit yang melayani pasien Covid-19 di Kota Batam. Foto: Tangkapan layar website yankes.kemkes.go.id

Kemudian pilih kotak yang bertuliskan Tempat Tidur Covid-19. Setelah itu pilih provinsi yang diinginkan, pilih kabupaten/kota, dan klik cari.

Kemudian akan muncul daftar nama rumah sakit akan muncul.
Anda bisa klik satu per satu dari daftar tersebut untuk melihat ketersediaan tempat tidur pasien Covid-19.(*/esa)

spot_img

Update